Kamis, 01 Agustus 2013

Cara Backup Driver Windows



Haloo, kali ini Admin Jejak Service PC akan share Cara Backup Driver Windows Dalam 5 Menit ! , Loh emang bisa ?
Yah bisalah, biasanya yang ingin install windows 7 sendiri lupa backup driver sehingga ketika selesai install windows, mereka harus mencari dan mendownload ulang driver yang dibutuhkan sesuai Tipe Komputer/Laptopnya.

Nah, untuk mengatasi hal tersebut, kita harus backup driver agar pada saat selesai Menginstall windows 7, tinggal update driver, selesai, enak kan?

Saya menggunakan aplikasi DriverMax , software sebesar 9MB bisa menghemat untuk download driver ratusan MB , oke deh, tanpa basa-basi lagi, langsung download aja aplikasinya

Download Via Ziddu ,,


  • Lalu install drivermax nya, tinggal dibuka lalu klik next2 doang kok, terakhirnya finish.
  • Setelah Finish drivermax akan terbuka sendiri, lalu klik tab "backup driver" yang di atas , secara otomatis drivermax akan scan driver yang terinstall di laptop/komputer anda,
  • Backup aja semuanya , klik backup yang dibawah lalu pilih "backup all driver", 
  • Setelah selesai, akan muncul folder yang isinya file backup dalam bentuk .rar, copy file tersebut ke local disk D: atau yang lain agar tidak ikut terformat.
Backup Selesai ! Gampangkan Cara Backup Driver Windows

GALERI AKTIVITAS BEE 4 ALL | KOMUNITAS BERSAMA KITA BISA



Alhamdulillah akhirnya bisa mencoba berbagi dan bersinergi dengan Sahabat2 BEE 4 ALL dengan mengadakan Pelatihan GRATIS Bersama Kita Bisa membuka dan memberi kesempatan kepada sahabat lain  untuk saling bermanfaat.
Dalam rangka menyikapi kemajuan Tekhnologi dan Sosialisasi Internet Sehat Hebat dan Manfaat.
Semoga dengan dukungan sahabat2 Bee semua Program yang telah kita canangkan semakin lebih bisa dirasakan bagi  setiap lapisan masyarakat amin ya robbal alamin..